Tag: prancis rusuh
Perlawanan dan Demonstrasi adalah Budaya, Tradisi, dan Hobi di Negara Prancis
Prancis membara dalam beberapa hari terakhir. Sedikitnya 45.000 personil polisi dikerahkan untuk dapat mengendalikan kerusuhan yang semakin meluas. Dalam laporan New York Times (paragraf 6), massa dilaporkan telah merusak sekitar 500 bangunan, 2.000 mobil, serta melakukan penjarahan di sejumlah pusat perbelanjaan di kota-kota, sejak Minggu, 2 Juli 2023. Seperti diketahui kerusuhan terjadi karena tewasnya seorang…
Ternyata Isu Rasial Dibalik Prancis Membara.! Inilah Kronologi Terjadinya Kerusuhan di Prancis
Situasi di Paris, Prancis beberapa hari ini sedang memanas, terlihat dari penjarahan dan kerusuhan yang terjadi di mana-mana. Yah, kalian tidak salah. Ini tentang Prancis, sebuah Negara berlabel romantis, dengan bangunan ikonik menara eiffel di salah satu kotanya. Jadi, ada apa dengan Prancis saat ini? Untuk lebih jelasnya, mari memulai pembahasan berikut dengan menilik kronologi…