Mimpi melihat diri sendiri mandi memiliki arti yang sangat baik. Jika kamu bermimpi mandi menggunakan air panas maka menandakan akan mendapatkan pengobatan dari penyakit yang kamu alami.
Penyakit hendaknya memang diobati. Jadi, ketika mimpi ini jadi nyata, tentu patut disyukuri.
Leave a Reply